Pemekaran Wilayah Sumatera Barat: Usulan Pembentukan Kabupaten Daerah Otonomi Baru Kabupaten Lima Puluh Kota

Selasa 23-07-2024,07:55 WIB
Reporter : Bambang
Editor : Yan

Kecamatan Bukit Barisan

Kecamatan Mangka

Kecamatan Suliki

Kecamatan Kapur IX

Kecamatan Gunung Omeh

Kecamatan Pangkalan Koto Baru

Rencana Ibu kota dan Alasan Historis

Rencana ibu kota kabupaten baru ini akan berada di Kecamatan Suliki. 

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Sumatera Barat: Usulan Pembentukan Lima Kabupaten Daerah Otonomi Baru Terus Berkobar

BACA JUGA:Eksplorasi Mendalam di Lembah Anai: Keajaiban Alam Sumatera Barat yang Memukau

Pemilihan Suliki sebagai ibukota didasarkan pada alasan historis, karena dahulu Kecamatan Suliki sempat menjadi ibu kota Kabupaten Lima Puluh Kota sebelum berpindah ke kawasan Sarilamak. 

Kabupaten baru hasil pemekaran ini nantinya akan memiliki luas wilayah sekitar 2.2 ribu kilometer persegi atau sekitar 60 persen dari luas wilayah Kabupaten Lima Puluh Kota saat ini.

Kesepakatan Tokoh Adat dan Niniak Mamak

Ketua LKAAM Suliki, Dt Marajo, menyatakan bahwa masyarakat adat setempat telah sepakat untuk membentuk kabupaten baru tersebut. 

Kesepakatan ini dicapai melalui rapat-rapat kecil yang melibatkan 4 niniak mamak dari wilayah adat Koto Loweh, yang meliputi 7 kecamatan tersebut. Keempat niniak mamak yang mendukung pemekaran ini adalah:

BACA JUGA:Wacana Pemekaran Provinsi Sumatera Barat Menjadi Dua Provinsi Baru

Kategori :