Peninjauan OPLA Banyuasin, Pusri Pastikan Pupuk Tersedia dan Distribusi Lancar

Jumat 11-04-2025,22:35 WIB
Reporter : Robby
Editor : Koer

Kesiapan Pusri dalam mendukung kebijakan ini turut mendapat pengawasan dan dukungan dari Kementerian Pertanian, Kementerian BUMN, Satgas Pangan, Ombudsman RI, hingga Komisi Pengawas Pupuk & Pestisida (KP3).

Salah satu petani di Desa Sri Menanti, Banyuasin, menyampaikan bahwa distribusi pupuk saat ini berjalan lancar dan mempermudah aktivitas petani.

“Alhamdulillah pupuk lancar dan dalam penebusannya kami juga tidak mengalami kesulitan, karena cukup membawa KTP saja. Terima kasih untuk Pusri dan pemerintah,” ungkapnya.

BACA JUGA:Pusri melalui Rumah BUMN Sumsel, Dorong Pemberdayaan UMKM dan Generasi Muda

BACA JUGA:Konsisten dalam mengelola Lingkungan Pusri Kembali Raih Anugerah Proper Emas tahun 2024

Desa Sri Menanti sendiri merupakan salah satu wilayah percontohan OPLA yang menunjukkan hasil panen menjanjikan, dengan produktivitas rata-rata mencapai 5,8 ton gabah kering /ha.*&*

 

Kategori :