Mengapa Daihatsu Sigra Menjadi Mobil Terlaris di Indonesia? Ini Jawabannya!

Selasa 15-07-2025,10:16 WIB
Reporter : Koer
Editor : Dahlia

BACA JUGA:Keajaiban Honda N-BOX: Mobil Mini Paling Dicintai Orang Jepang.

Meski tergolong mobil murah, Daihatsu Sigra tak pelit fitur.

Untuk varian menengah ke atas, sudah tersedia:

-Dual Airbag

-ABS + EBD

-ISOFIX untuk child seat

BACA JUGA:Skuter Listrik E-Moped 500, Gaya Italia Bertemu Mobilitas Urban Masa Kini

BACA JUGA:Tantang HR-V dan Corolla Cross, Inilah Mitsubishi DST Concept SUV Masa Depan!

-Head unit layar sentuh (pada varian tertinggi)

-AC double blower

-Immobilizer dan alarm

Dengan fitur-fitur ini, konsumen tak merasa seperti membeli "mobil kosong".

Bahkan banyak yang menyebut Sigra sebagai mobil LCGC rasa MPV sesungguhnya.

BACA JUGA:Komunitas Scoopy Palembang Ekspresikan Gaya Lewat City Rolling dan Fun Painting

BACA JUGA:BYD Resmi Luncurkan Seal Estate: Inilah Kelebihan yang Bikin Mobil Listrik Ini Layak Ditunggu.

7. Ketersediaan Transmisi Manual & Otomatis

Kategori :