Tyranno e-Motor Indomobil Borneo Green: Motor Listrik Tangguh dengan Desain Loreng Tentara.
Tyranno e-Motor Indomobil Borneo Green: Motor Listrik Tangguh dengan Desain Loreng Tentara. Foto: @facebook_Adora E-motor palembang--
Reverse Mode
Push Assist Mode
Anti-theft Alarm
BACA JUGA:Aveta Ranger Max Explorer 2026 Jadi Rival Serius Yamaha PG-1, Ini Keunggulannya
BACA JUGA:Gaya Cruiser Tapi Matik! Zongshen Punk CVT190 Resmi Meluncur, Motor Unik dengan Performa Menggoda
Koneksi Bluetooth
Mode berkendara adaptive
Kehadiran fitur-fitur ini membuat Tyranno e-Motor sejajar dengan motor premium global, namun tetap hadir dengan sentuhan lokal yang sesuai kebutuhan pengendara Indonesia.
Desain Kokoh dengan Identitas Lokal
BACA JUGA:QJMotor QJ700-8K, Skuter Sport dengan DNA Motor Kopling dan Top Speed 200 km/jam
BACA JUGA:Spesifikasi dan Sejarah Skyline GT-R 1997, Ikon Godzilla JDM
Salah satu daya tarik utama Tyranno e-Motor adalah desainnya yang gagah.
Terinspirasi dari sosok T-Rex, motor ini tampil dengan bodi kokoh, ground clearance tinggi 170 mm, serta dimensi yang disesuaikan dengan postur rata-rata pengendara Indonesia.
Yang menarik, Indomobil menghadirkan enam pilihan warna eksklusif terinspirasi dari lanskap alam Nusantara:
Borneo Green (Hijau Loreng Tentara) – simbol ketangguhan hutan tropis Kalimantan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


