Dekoruma Tawarkan Insporasi Home, Living yang Baru dan Segar Bergaya Jepang

Dekoruma Experience Center Palembang.--
Dekoruma Experience Center Palembang berlokasi di Ruko Martabak Har, Simpang Sekip Jalan Jendral Sudirman No 1078, Sungai Pangeran Ilir Timur Palembang.
BACA JUGA:Dulu Viral untuk Obat Covid-19, Daun Sungkai Ternyata Punya Banyak Khasiat Lain…
“Terdiri dari tiga lantai Terdiri dari 3 (tiga) lantai dengan luas bangunan lebih dari 1.600 m2. Dekoruma ini memiliki konsep tata ruan terbaru, dimana pengunjung dapat melihat inspitasi ruang dengan berbagai pilihan furniture bergaya Japandi dengan desain indah, multifungsi, space- saving dan harga terjangkau,” terangnya.
Dengan mengunjungi Dekoruma Experience Center Palembang, pengunjung dapat bebas cobain berbagai pilihan furniture dan berkonsultasi secara langsung dengan staf Dekoruma terkait kebutuhan home dan living.
Adapun promo yang ditawarkan selama periode opening Dekoruma Experience Center Palembang yakni pelanggan dapat menikmati pengalaman #enaknyaAdaDekoruma melalui berbagai opening promo, antar lain potongan harga furniture hingga 60 %, gratis furniture dan aksesoris, gratis exclusive tumbler Dekoruma dengan pembelajaran minimal Rp1 juta.
BACA JUGA:S13 OLED, Laptop Ultraportabel OLED Tipis, Ringan, Stylish dan Ramah Lingkungan
“Selain itu, pengunjung 200 pengunjung pertama akan mendapatkan potongan langsung sebesar Rp25 ribu dengan pembelanjaan minimal Rp350 ribu,” ujarnya.
Promo ini, tambah dia berlaku pada periode 16-18 Juni 2023, dimana pelanggan juga akan berkesempatan untuk mendapatkan gratis croissant dari The Layers Bakery & Eatery Palembang dengan membeli produk Dekoruma apapun.
Tentang signature Style Dekoruma- Japandi yakni, percaya surge kecil dapat terwujud dnegan cara meningaktkan kualitas hidup melalui tiga hal berdasarkan, yakni memilih dan menata barang kebersamaan kehangatan bersama keluarha, serta waktu relaksasi di tengah padatnya kehidupan perkotaan.
BACA JUGA:Polres OKU Bantu Penuhi Kebutuhan Darah di Kabupaten OKU
Untuk itu, Dekoruma menghadirkan gaya Japandi ke masyarakat Palembang sebagai solusi hunian mungil namun nyaman ditinggali.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: