Ternyata 4 Provinsi di Papua Punya Wilayah Terluas di Indonesia, 2 Provinsinya Baru Diresmikan Presiden..

Ternyata 4 Provinsi di  Papua Punya Wilayah Terluas di Indonesia, 2 Provinsinya Baru Diresmikan Presiden..

10 Provinsi Dengan Wilayah Paling Luas di Indonesia, Apakah Provinsi Sumatera Selatan Termasuk provinsi terluas di Indonesia tersebut?.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

PALEMBANG, PALPOS.ID- Papua ternyata memiliki 4 provinsi yang terluas wilayahnya di Indonesia. Bahkan, 2 provinsinya, merupakan provinsi yang baru diresmikan oleh Presiden Joko Widodo tahun 2022 lalu.

Untuk diketahui, negara Indonesia saat ini sudah memiliki 38 provinsi. 

4 Provinsi Papua yang memiliki wilayah paling luas di Indonesia adalah

BACA JUGA:Pantai Terkotor Nomor 2 di Indonesia Ada di Lampung, Begini Kondisinya Sekarang

1.Provinsi Papua dengan luas wilayah 319.036 kilometer persegi.

2. Provinsi Papua Selatan dengan luas wilayah 127.280 kilometer persegi.

3. Provinsi Papua Pegunungan dengan luas wilayah 108.476 kilometer persegi.

BACA JUGA:Getah Jadam, Untuk Obat Beragam Penyakit Sekaligus Rahasia Kecantikan Wanita

4. Provinsi Papua Barat dengan luas wilayah 102.955 kilometer persegi.

Selain Papua, Pulau Kalimantan menempatkan 3 provinsinya sebagai provinsi terluas di Indonesia. 

1. Provinsi Kalimantan Tengah atau Kalteng dengan luas wilayah 153.564 kilometer persegi

BACA JUGA:Sungai Tercemar, Head Of Comrel & Cid Zona 4 : Intinya Pertamina Bertanggungjawab Terhadap Warga Terdampak

2. Provinsi Kalimantan Barat atau Kalbar dengan luas wilayah 147.307 kilometer persegi.

3. Provinsi Kalimantan Utara atau Kalut dengan luas wilayah 75.467 kilometer persegi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: