5 Provinsi Penghasil Minyak Bumi Terbesar di Indonesia, Adakah Provinsi Sumatera Selatan?

5 Provinsi Penghasil Minyak Bumi Terbesar di Indonesia, Adakah Provinsi Sumatera Selatan?

5 Provinsi Penghasil Minyak Bumi Terbesar di Indonesia, Adakah Provinsi Sumatera Selatan?.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

PALEMBANG, PALPOS.ID – Ada 5 provinsi penghasil minyak terbesar di Indonesia, adakah Provinsi Sumatera Selatan?.

Sesuai data BPS tahun 2021, Negara Indonesia adalah salahsatu negara produsen minyak bumi terbesar di dunia.

Bahkan, selama 2021 produksi minyak mentah Indonesia mencapai 2.727 juta metrik ton per bulan.

Dimana minyak mentah dari Indonesia diekspor ke beberapa negara. Misalnya ke Thailand, Malaysia, dan Singapura.

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sumatera Selatan, 2 Kelompok Presidium Perjuangkan Provinsi Sumselbar

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sumatera Selatan, Kabupaten Muratara Pilih Provinsi Sumselbar Atau Musi Raya

Dan inilah 5 provinsi penghasil minyak terbesar di Indonesia, yakni sebagai berikut:

1.Provinsi Riau

Ternyata juara penghasil minyak bumi terbesar di Indonesia yakni Provinsi Riau. Bahkan, Provinsi Riau disebut-sebut sebagai penghasil 30 persen cadangan minyak nasional.

Dimana, produksi minyak bumi di Provinsi Riau mencapai 365.827 barel per hari. Dan minyak mentah itu berada di Kepulauan Natuna. Bahkan ditemukan 263 sumur minyak baru.

2.Provinsi Kalimantan Timur

Penghasil minyak bumi terbesar kedua di Indonesia yakni Provinsi Kalimantan Timur, dengan produksi 260 ribu barel per hari di Kota Balikpapan.

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sumatera Selatan, Kota Pagaralam Pilih Provinsi Sumselbar Atau Palapa Selatan

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sumatera Selatan, Kabupaten Musi Rawas Gabung Provinsi Sumselbar atau Musi Raya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: