Usulan Pemekaran Wilayah Provinsi Jambi, Ini Batas Wilayah Kabupaten Kerinci Gabung 3 Calon Provinsi Baru

Usulan Pemekaran Wilayah Provinsi Jambi, Ini Batas Wilayah Kabupaten Kerinci Gabung 3 Calon Provinsi Baru

Pemekaran Wilayah Provinsi Jambi, Ini Batas Wilayah Kabupaten Kerinci Gabung 3 Calon Provinsi Baru, yakni Provinsi Jambi Barat, Provinsi Puncak Andalas dan Provinsi Sumatera Tengah.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

Sedangkan 2 kabupaten lagi dari Provinsi Sumatera Barat yaitu Kabupaten Solok Selatan dan Kabupaten Pesisir Selatan. Termasuk calon Kabupaten Renah Indojati pemekaran Kabupaten Pesisir Selatan.

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara, Dua Pilihan Calon Ibukota Provinsi Kepulauan Buton

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara 1 Kota dan 5 Kabupaten Gabung Provinsi Kepulauan Buton

Sedangkan untuk rencana ibukota Provinsi Puncak Andalas sendiri akan berada di Kota Sungai Penuh yang merupakan satu-satunya kota yang bergabung.

Usulan pembentukan Provinsi Puncak Andalas merupakan aspirasi warga dan tokoh masyarakat. Salah satu penggagas Provinsi Puncak Andalas yakni Marzuki Usman mantan Menteri Pariwisata era Presiden Abdurrahman Wahid alias Gus Dur.

3.Provinsi Sumatera Tengah

Terakhir ada juga usulan Provinsi Sumatera Tengah pemekaran gabungan tiga provinsi, yakni Provinsi Jambi, Provinsi Sumatera Barat dan Provinsi Riau.

Ada 1 kota dan 6 kabupaten siap bergabung provinsi baru Provinsi Sumatera Tengah. Satu kabupaten dari Provinsi Riau yakni Kabupaten Kuantan Singingi atau Kabupaten Kuansing.

BACA JUGA:5 Provinsi Paling Rawan Politik Uang Dalam Pemilu, Provinsi Lampung Peringkat Berapa?

BACA JUGA:215 Juta Masyarakat Indonesia Melek Digital, Provinsi Sumatera Selatan 70 Persen Warga Gunakan Internet

Kemudian, tiga daerah dari Provinsi Jambi, yakni Kota Sungai Penuh, Kabupaten Kerinci, dan Kabupaten Bungo.

Dan 3 kabupaten lagi dari Provinsi Sumatera Barat, yaitu Kabupaten Dharmasraya, Kabupaten Solok Selatan dan Kabupaten Sijunjung.

Sedangkan untuk rencana calon ibukota Provinsi Sumatera Tengah akan berada di Kabupaten Dharmasraya.

Inisiator pembentukan Provinsi DOB Provinsi Sumatera Tengah diketuai Zulfikar Atut Datuk Penghulu Besar.

BACA JUGA:5 Wisata Eksotis di Saumlaki Kabupaten Kepulauan Tanimbar Calon Ibukota Provinsi Maluku Tenggara Raya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: