Keberagaman Etnis dan Bahasa di Provinsi Kalimantan Selatan

Keberagaman Etnis dan Bahasa di Provinsi Kalimantan Selatan

Keberagaman Etnis dan Bahasa di Provinsi Kalimantan Selatan.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

KALIMANTAN SELATAN, PALPOS.ID - Keberagaman Etnis dan Bahasa di Provinsi Kalimantan Selatan.

Kalimantan Selatan dengan keindahan alamnya yang memukau, tidak hanya dikenal sebagai surga bagi pecinta wisata alam, tetapi juga sebagai tempat di mana berbagai suku dan budaya berkumpul harmonis. 

Mayoritas penduduknya adalah Suku Banjar, yang mencapai 74,34%. Tiga kelompok utama suku Banjar mendiami wilayah ini: Suku Banjar Kuala, Suku Banjar Pahuluan, dan Suku Banjar Batang Banyu.

Suku Banjar: Mayoritas Pemukim di Kalimantan Selatan

Dengan persentase 74,34%, Suku Banjar merupakan kelompok terbesar di Kalimantan Selatan. Suku Banjar terbagi menjadi tiga kelompok utama yang memiliki ciri khas tempat tinggalnya. 

BACA JUGA:Provinsi Kalimantan Selatan: Eksplorasi Keunikan dan Kekayaan Budaya yang Tersembunyi

BACA JUGA:Rencana Pembentukan 5 Kabupaten Baru di Provinsi Kalimantan Selatan: Pemekaran dari Kabupaten Kotabaru

Suku Banjar Kuala mendiami hilir Sungai Barito dan anak-anak sungainya, termasuk kawasan Banjar Bakula. 

Wilayah ini mencakup Kota Banjarmasin, Kabupaten Banjar, Kota Banjarbaru, Kabupaten Barito Kuala, dan Kabupaten Tanah Laut.

Suku Banjar Pahuluan, yang mendiami kawasan hulu Banua Anam, mencakup Kabupaten Tapin, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kabupaten Hulu Sungai Utara, Kabupaten Balangan, dan Kabupaten Tabalong. 

Sementara Suku Banjar Batang Banyu, menempati kawasan hilir Banua Anam pada aliran Sungai Nagara sampai Sungai Tabalong.

BACA JUGA:8 Fakta Unik Provinsi Kalimantan Selatan yang Jarang Diketahui, Nomor 7 Ada Rumah Jomblo

BACA JUGA:Wacana Bentuk 5 Kabupaten Daerah Otonomi Baru Pemekaran Kabupaten Kotabaru Provinsi Kalimantan Selatan

Keragaman Etnis di Kalimantan Selatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: