Kehebatan Chery Tiggo 8 Pro Menantang Dominasi Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport di Indonesia

Kehebatan Chery Tiggo 8 Pro Menantang Dominasi Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport di Indonesia

--

BACA JUGA:Toyota Resmi Rilis Land Cruiser 70 Versi 2024 : SUV Garang dengan Performa Off-Road, Harga 500 Jutaan !

Angka-angka tersebut jauh melampaui Fortuner yang memiliki tenaga 147 HP dan Pajero Sport dengan tenaga 181 HP.

Hasil uji coba Chery Tiggo 8 Pro menunjukkan performa superior dengan akselerasi 0-60 kpj hanya dalam waktu 4,1 detik dan 0-100 kpj dalam waktu 7,9 detik. 

Kecepatan dan responsivitas mesin yang luar biasa didukung oleh transmisi Dual Clutch 7 speed. 

Meskipun bongsor, konsumsi bahan bakar Chery Tiggo 8 Pro tergolong irit, mencapai 10,3 km/l di rute dalam kota.

BACA JUGA:Mengintip Kehebatan SUV Tangguh Pesaing Land Cruiser : Wajah Sangar dengan Performa Buas !

BACA JUGA:Akhir Tahun Segini Harga SUV Jimny , Pas Buat Adventuran

Chery Tiggo 8 Pro bukan hanya mengandalkan performa, tetapi juga desain eksterior yang memukau. 

Grille besar dengan motif diamond, lampu LED auto leveling, dan lekuk garis tegas memberikan kesan mewah yang sulit diungguli. 

Pada bagian belakang, terdapat double sporty muffler yang menyatu dengan bumper, memberikan sentuhan sporty yang jarang ditemukan di SUV sekelasnya.

BACA JUGA:Pakai Baterai Buatan Indonesia, Mobil SUV Ini Siap Dirakit di Indonesia

BACA JUGA:SUV Listrik Pertama Suzuki Masuk Indonesia : Yuk Intip Fitur, Teknologi Terkini dan Harga !

Interior Chery Tiggo 8 Pro tidak kalah menarik. Dari desain dasbor yang dilapisi bahan empuk dan kulit hingga tuas transmisi berbentuk unik di center console, semuanya menghadirkan kenyamanan layaknya kabin first class. 

Fitur-fitur seperti panoramic sunroof elektrik, dual zone AC otomatis, dan bagasi luas dengan kapasitas 1.179 L menambah daya tariknya sebagai medium SUV yang mewah dan nyaman.

Chery Tiggo 8 Pro membawa keamanan ke tingkat lebih tinggi dengan menyematkan sistem Advanced Driver Assistance Systems (ADAS) pada varian Premium. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: