Malang Raya Calon Provinsi Baru Pemekaran Jawa Timur Mengguncang Tanah Air

Malang Raya Calon Provinsi Baru Pemekaran Jawa Timur Mengguncang Tanah Air

Malang Raya Calon Provinsi Baru Pemekaran Jawa Timur Mengguncang Tanah Air.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

JAWA TIMUR, PALPOS.ID - Malang Raya Calon Provinsi Baru Pemekaran Jawa Timur Mengguncang Tanah Air.

Seiring dengan wacana pemekaran Provinsi Jawa Timur, kabar mengejutkan datang dari Malang Raya yang ternyata menjadi gudang artis terkenal tanah air. 

Kota Malang, Kabupaten Malang, dan Kota Batu, ketiganya menjadi calon wilayah baru yang akan menjadi provinsi terpisah dari Jawa Timur.

Menariknya, Malang Raya bukan hanya dikenal sebagai Kota Apel dan destinasi wisata yang menakjubkan, melainkan juga sebagai kandang bagi sejumlah artis papan atas Indonesia. 

BACA JUGA:Provinsi Malang Raya Pemekaran Provinsi Jawa Timur: Antara Harapan dan Realitas

BACA JUGA:Mewujudkan Pemekaran Provinsi Malang Raya Jawa Timur: Potret Kota dan Kabupaten Bakal Bergabung

Palpos.id melaporkan bahwa setidaknya ada sepuluh nama besar yang berasal dari Malang Raya, menjadikan wilayah ini sebagai tempat lahirnya talenta-talenta hebat dalam dunia hiburan tanah air.

1. Krisdayanti: Diva Pop Berprestasi dari Malang

Salah satu ikon diva pop Indonesia, Krisdayanti atau KD, ternyata berasal dari Malang Provinsi Jawa Timur. 

Selain dikenal sebagai penyanyi top, KD juga merupakan anggota DPR RI, menunjukkan bakat dan dedikasi luar biasa di dunia politik.

2. Yuni Shara: Kakak Kandung KD yang Bersinar

Yuni Shara, kakak kandung Krisdayanti, juga adalah penyanyi terkenal yang berasal dari Malang. 

BACA JUGA:Rencana Pemekaran Kabupaten Malang Jawa Timur untuk Pembentukan Provinsi Malang Raya

BACA JUGA:Kabar Terbaru: Wacana Pembentukan Provinsi Malang Raya di Jawa Timur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: