Selain Kurma dan Zaitun, Ini Tanaman Keberuntungan Menurut Islam dan Bisa Jadi Obat Juga loh

Selain Kurma dan Zaitun, Ini Tanaman Keberuntungan Menurut Islam dan Bisa Jadi Obat Juga loh

tanaman kebruntungan menurut islam, selain kurma dan zaitun ada juga anggur danbuah lainnya.-Foto : Maryati-

6. Bidara

Tanaman Bidara disebut sebagai tanaman pembawa rezeki menurut Islam.

Keberadaan tanaman bidara di sekitar rumah atau tempat tinggal juga diyakini dapat memberikan perlindungan dan kebahagiaan bagi penghuninya. 

Selain itu, daun bidara juga telah menjadi salah satu bahan untuk perawatan kulit, agar kulit halus dan glowing.

Konsumsi rebusan air bidara juga dipercaya dapat membantu masalah susah tidur. 

Daun bidara juga dipercaya dapat menangkal gangguan jin dan sihir.

Jadi tanaman bidara bukan hanya memiliki manfaat fisik sebagai sumber rezeki, tetapi juga memiliki nilai spiritual yang mendalam dalam kepercayaan umat Islam.

 7. Delima

Tanaman delima dianggap sebagai simbol keberkahan dan kekayaan bagi umat Islam. 

Dalam Al-Quran, delima disebut sebagai salah satu buah surga yang memberikan manfaat bagi manusia.

 Oleh karena itu, menanam dan merawat pohon delima dianggap sebagai amalan yang membawa berkah dan kebaikan dalam kehidupan sehari-hari.

Delima juta mengandung antioksidan yang tinggi, yang dipercaya dapat mencegah penuaan dini. 

Nah itulah 7 tanaman keberuntungan menurut Islam yang juga memiliki manfaat kesehatan dan kecantikan. 

Kamu bisa memilih salah satu diantaranya untuk ditanam di rumah, sebagai salah satu simbol keberuntungan kamu. 

Semoga artikel ini bermanfaat untuk kita semua. ***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: