Pemekaran Wilayah Kalimantan Barat: Mengintip Potensi Daerah Calon Otonomi Baru Provinsi Sambas Raya

Pemekaran Wilayah Kalimantan Barat: Mengintip Potensi Daerah Calon Otonomi Baru Provinsi Sambas Raya

Pemekaran Wilayah Kalimantan Barat: Mengintip Potensi Daerah Calon Otonomi Baru Provinsi Sambas Raya.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

KALIMANTAN BARAT, PALPOS.ID - Pemekaran Wilayah Kalimantan Barat: Mengintip Potensi Daerah Calon Otonomi Baru Provinsi Sambas Raya.

Wacana pemekaran wilayah di Kalimantan Barat menjadi topik yang semakin hangat dibicarakan, terutama dengan usulan pembentukan Provinsi Sambas Raya. 

Pembentukan provinsi baru ini diharapkan mampu mempercepat pembangunan, meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dan memperpendek rentang kendali pemerintahan. 

Namun, hingga saat ini, hanya ada satu kota dan dua kabupaten yang telah menyatakan kesiapan mereka untuk bergabung dalam provinsi baru ini, yaitu Kota Singkawang, Kabupaten Bengkayang, dan Kabupaten Sambas.

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Kalimantan Barat: Potensi Sumber Daya Alam Calon Otonomi Baru Provinsi Sambas Raya

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Kalimantan Barat: Batas Wilayah Sambas Calon Otonomi Baru Provinsi Sambas Raya

Untuk memenuhi syarat administratif pembentukan provinsi baru, yaitu minimal terdiri dari lima daerah, Kabupaten Sambas berencana melakukan pemekaran wilayah. 

Meskipun moratorium daerah otonomi baru (DOB) belum dicabut oleh Pemerintah Pusat, optimisme tetap tinggi di kalangan pendukung pemekaran ini.

Potensi Daerah Calon Provinsi Sambas Raya

Berikut adalah potensi dari tiga daerah calon Provinsi Sambas Raya yang telah memutuskan untuk memisahkan diri dari Provinsi Kalimantan Barat:

1. Kota Singkawang

Kota Singkawang dikenal dengan perayaan Cap Go Meh yang spektakuler, yang mengundang wisatawan dari berbagai daerah bahkan mancanegara. 

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Kalimantan Barat: Fakta Menarik Calon Daerah Otonomi Baru Provinsi Sambas Raya

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Kalimantan Barat: Langkah Menuju Otonomi Baru Provinsi Sambas Raya dan Kapuas Raya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: