17 Nasabah BRI Prabumulih Raih Hadiah Undian Simpedes

17 Nasabah BRI Prabumulih Raih Hadiah Undian Simpedes

Pengundian undian Panen Hadiah Simpdes oleh MBM BRI Prabumulih disaksikan notaris, kepolisian dan dari dinas sosial, Sabtu, 9 November 2024-Foto: PRABU/PALPOS.ID-

Selain itu, ia juga berharap undian ini dapat meningkatkan minat masyarakat untuk menabung di BRI, yang dikenal dengan berbagai produk dan layanan yang menguntungkan.

“Ini adalah salah satu bentuk terima kasih BRI kepada nasabah. 

BACA JUGA:Peluang Menjanjikan jadi Agen BRILink di Lubuklinggau

BACA JUGA:Kelola Uang Makin Mudah dengan Fitur Atur Limit Transaksi Kartu Debit di BRImo!

Kami berharap, dengan adanya undian ini, nasabah semakin termotivasi untuk menambah tabungannya. 

BRI selalu berkomitmen untuk memberikan yang terbaik bagi nasabahnya. Kami ingin setiap nasabah merasakan manfaat dari menabung di BRI," ungkap M Suhendra Putra.

Dijelaskannya, untuk bisa ikut serta dalam undian hadiah Simpedes, nasabah harus memenuhi beberapa syarat. 

BACA JUGA:1.967 Petugas KPPS Prabumulih Resmi Dilantik, Ketua KPU Prabumulih: Pelajari Aturan Pemungutan Suara

BACA JUGA:Dunia Pendidikan Prabumulih Geger, Siswi SMP Mengaku Dikeluarkan dari Kelas Karena Tidak Bawa Kamus

Yang utama adalah memiliki rekening tabungan Simpedes di BRI. 

Setiap kelipatan saldo Rp100 ribu akan mendapatkan satu nomor kupon undian. 

Dengan kata lain, semakin besar saldo yang ditabung, semakin banyak kesempatan untuk memenangkan hadiah.

“Semoga undian ini dapat memotivasi seluruh nasabah untuk terus menabung di BRI. 

BACA JUGA:Booster Cambai Siap Operasional: Penjabat Walikota Prabumulih Lakukan Pengecekan Sarana dan Prasarana

BACA JUGA:Malas Isi E-toll, Brimo Jadi Solusi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: