Ratusan Pelanggan Kesulitan Air Bersih, Perumda Tirta Prabujaya Kirim Air Bersih Gratis

Ratusan Pelanggan Kesulitan Air Bersih, Perumda Tirta Prabujaya Kirim Air Bersih Gratis

Petugas Perumda Tirta Prabujaya memberikan air bersih kepada pelanggan yang terdampak krisis air bersih.-Foto: PRABU/PALPOS.ID-

BACA JUGA:Imbau Masyarakat Laporkan Dugaan Pungli, Kepala BPN Prabumulih: Akan Saya Tindak Tegas

Ketika ditanya mengenai penggantian trafo yang dicuri, Fajar menjelaskan bahwa pihaknya telah berkoordinasi dengan Pemerintah Kota Prabumulih terkait hal tersebut. 

"Kalau tahun ini, karena sudah di ujung tahun, tidak bisa dilakukan. Kemungkinan penggantian trafo bisa dilakukan di awal tahun 2025 mendatang," pungkasnya.

Untuk diketahui, sejak beberapa waktu terakhir, pelanggan Perumda Tirta Prabujaya melaporkan kesulitan dalam mendapatkan pasokan air bersih. 

Masalah ini timbul sejak terjadinya pencurian trafo milik perusahaan, yang merupakan penyebab utama terhentinya pasokan air. 

BACA JUGA:Serap Aspirasi Masyarakat, Anggota DPRD Prabumulih Gelar Reses Perdana

BACA JUGA:Tok !! DPRD Kota Prabumulih Sahkan APBD 2025 Rp1,072 Triliun

Trafo yang dicuri berfungsi untuk mengalirkan tenaga listrik ke pompa air, sehingga tanpa alat tersebut, distribusi air bersih menjadi terhambat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: