Garuda Lawan Raksasa! Timnas Futsal Indonesia Berani Hadapi Argentina

Garuda Lawan Raksasa! Timnas Futsal Indonesia Berani Hadapi Argentina

Garuda Lawan Raksasa! Timnas Futsal Indonesia Berani Hadapi Argentina, -Fhoto: Tangkapan Layar Facebook Hasil Dan Klasemen-

Klasemen Sementara 4Nations World Series 2025:

1. Argentina

BACA JUGA:Kejar Prestasi, PBV Bukit Asam Bina Talenta Muda Voli di Muara Enim

BACA JUGA:TPP Buka Penjaringan Ketum KONI Palembang Diduga Langgar AD/ART dan Cacat Hukum

2. Indonesia

3. Arab Saudi

4.Jepang

Saat ini, Timnas Indonesia berada di peringkat ke-28 dunia dan terus menunjukkan progres pesat sejak dilatih Hector Souto.

Dalam tujuh laga terakhir, Garuda selalu menang! Rekor impresif ini tentu menjadi modal besar untuk menghadapi Argentina.

Mental Baja! Timnas Indonesia Siap Guncang Argentina Menghadapi tim kuat dunia akan menjadi ujian mental bagi Timnas Futsal Indonesia.

Namun, melihat performa solid mereka, laga ini bukan mustahil untuk dimenangkan.

Para pemain siap membuktikan bahwa Indonesia bisa bersaing di level dunia.

Jadwal Siaran Langsung:

Sabtu, 1 Februari 2025

Pukul 18.30 WIB

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: