Timnas Australia Ketar-Ketir! Perubahan Besar Timnas Indonesia di Bawah Patrick Kluivert

Timnas Australia Ketar-Ketir! Perubahan Besar Timnas Indonesia di Bawah Patrick Kluivert

Timnas Australia Ketar-Ketir! Perubahan Besar Timnas Indonesia di Bawah Patrick Kluivert -Fhoto: Tangkapan Layar Facebook Garuda Media-

PALPOS.ID - Timnas Indonesia kini tengah bersiap menghadapi laga penting melawan Australia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Di bawah arahan pelatih anyar, Patrick Kluivert, skuad Garuda mengalami perubahan signifikan yang menarik perhatian banyak pihak, termasuk lawan mereka, Australia.

Manajer Timnas Indonesia, Sumardji, memastikan kondisi para pemain dalam keadaan prima.

Menurutnya, kepercayaan diri skuad Garuda sedang tinggi, terutama dengan kehadiran para pemain naturalisasi baru yang semakin melengkapi komposisi tim.

BACA JUGA:Peluang Besar! Ole Romeny Bisa Jadi Andalan Timnas Indonesia Lawan Australia

BACA JUGA:Tiket Suporter Bahrain Tak Laku, GBK Siap Membara untuk Garuda!

"Kalau melihat kualitas pemain sekarang ini, kita harus percaya diri untuk bisa mencuri poin di Australia," ujar Sumardji.

Gebrakan Patrick Kluivert dan Kehadiran Dean James

Sesi latihan perdana di Australia menjadi sorotan utama. Ini menjadi kesempatan pertama bagi Patrick Kluivert untuk menerapkan strateginya.

Salah satu nama yang menarik perhatian adalah Dean James, pemain keturunan Indonesia yang baru saja menyelesaikan proses naturalisasi.

BACA JUGA:Inter Milan Kian Kokoh! Kalahkan Atalanta 2-0, Scudetto Makin Dekat?

BACA JUGA:Akhir Penantian 56 Tahun! Newcastle United Kalahkan Liverpool, Juara Carabao Cup 2024/25

Pemain Go Ahead Eagles ini resmi menjadi WNI setelah menjalani sumpah pada 10 Maret 2025.

James mengaku bangga bisa membela Timnas Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: