PALEMBANG, PALPOS.ID- Wakil Wali Kota Palembang Fitrianti Agustinda menyatakan keprihatinan atas peristiwa kebakaran yang masih terjadi di Palembang.
“Dari data kami, tahun ini sudah 20 rumah yang terbakar,” ujar Fitrianti, usai meninjau lokasi kebakaran di Jalan Rawa Sari Lorong Purnama RT.50 RW.10 Kelurahan Bukit Sangkal Kecamatan Kalidoni, Rabu (11/5/2022). Ia meminta warga di ibu kota Provinsi Sumatera Selatan ini lebih meningkatkan kewaspadaan, terutama saat ke luar rumah. Pastikan betul kompor, gas, maupun listrik sudah aman. “Sudah sering kita imbau, jangan lalai. Pastikan betul sebelum keluar rumah, listrik, kompor, maupun barang-barang yang rentan terbakar, sudah aman,” kata Fitrianti. Fitrianti mengingatkan warga untuk tidak menginstalasi atau memperbaiki sendiri listrik jika tidak paham. Selain faktor kelalaian, hubungan singkat arus listrik atau korsleting, jadi salah satu penyebab kebakaran di Palembang. “Mari kita jaga sama-sama lingkungan kita. Waspada dari bahaya kebakaran,” ujar Fitrianti. (ika)20 Kasus Kebakaran, Wawako Palembang Imbau Warga Waspada
Rabu 11-05-2022,15:26 WIB
Reporter : Erika
Editor : Bambang
Kategori :
Terkait
Senin 21-04-2025,18:13 WIB
Sidak ke Kecamatan Sako, Wawako Palembang Prima Salam Tegas Soal Kemacetan dan Pelayanan Publik
Senin 14-04-2025,16:34 WIB
Wawako Prima Salam Tekankan Pentingnya Pelayanan Publik di Kecamatan
Jumat 11-04-2025,19:25 WIB
Korban Kebakaran di Desa Tanjung Harapan Dapat Bantuan Dari Polisi, Wujud Kepedulian Polri kepada Masyarakat
Rabu 09-04-2025,11:39 WIB
Enam Unit Bedeng di Ogan Ilir Ludes Terbakar, Polisi Masih Selidiki Penyebabnya
Jumat 04-04-2025,20:20 WIB
Dua Rumah Warga di Meranjat 3 Ludes Terbakar, Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran
Terpopuler
Sabtu 10-05-2025,11:59 WIB
Legenda Bangkit! Toyota Land Cruiser FJ Siap Gebrak Dunia SUV Retro Modern. Foto:internet
Sabtu 10-05-2025,18:19 WIB
Pemekaran Wilayah Jawa Barat: Aspirasi Kabupaten Tasikmalaya Selatan Siap Terbentuk
Sabtu 10-05-2025,11:46 WIB
Land Rover Defender 1994: Ikon Ketangguhan Inggris yang Menyatu dengan Alam Indonesia.
Sabtu 10-05-2025,18:33 WIB
Aspirasi Pemekaran Wilayah Jawa Barat: Pembentukan Calon Kabupaten Tasikmalaya Utara Masih Seksi dan Menguat
Sabtu 10-05-2025,11:35 WIB
Isuzu Bison Pikap Tangguh Perpaduan Dua Legenda Otomotif.
Terkini
Sabtu 10-05-2025,21:20 WIB
Satu Unit Rumah Panggung di Mangun Jaya Roboh : Ternyata Pernah Dibedah Rumah Tahun 2022
Sabtu 10-05-2025,20:16 WIB
realme 14 5G Hadir dengan Harga Spesial Rp4.199.000 Selama Periode Open Sale di Shopee, 10–12 Mei 2025
Sabtu 10-05-2025,20:11 WIB
Langkah Strategis Hadirkan Pengalaman Perawatan Rambut Premium di Kota Palembang
Sabtu 10-05-2025,20:06 WIB
Gandeng UMKM dan Kesenian Lokal, PGN Dorong Energi Kemandirian Desa Lewat Suadesa Festival 2025
Sabtu 10-05-2025,20:02 WIB