Profil dan Potensi Mendunia Kota Pagaralam, Daerah Termiskin Nomor 3 di Sumatera Selatan

Selasa 08-08-2023,08:38 WIB
Reporter : Mesi
Editor : Zen Bae

Selain wisata alam terdapat juga lokasi purbakala. Di kota Pagaralam ini terdapat sedikitnya 33 air terjun dan 26 situs menhir yang sudah tercatat. 

Objek wisata yang terdapat di kota ini dan belum semuanya dikembangkan adalah:

1. Batu Gong

2. Perkebunan Teh Lereng Dempo

3. Sungai Lematang Indah

4. Air Terjun Curup Embun

5. Air Terjun Curup Mangkok

6. Air Terjun Curup 7 Kenangan

7. Arca Manusia Purba (Megalithikum)

8. Danau Tebat Gheban

9. Tebat Libagh  

10. Rimba Candi

11. Hutan Anggrek

Penduduk Kota Pagaralam  terdiri atas berbagai suku bangsa. 

Selain penduduk asli  suku Besemah, ada banyak juga suku Jawa, suku Minang, suku Batak, Orang Peranakan, Arab-Indonesia, dan India-Indonesia.

Itulah profil dan potensi mendunia Kota Pagaralam Provinsi Sumatera Selatan. ***

Kategori :