OTOMOTIF, PALPOS.ID - Peminat sport retro di Indonesia dikagetkan dengan kemunculan Honda CBR150R.
PT Astra Honda Motor (AHM) untuk memperkenalkan motor terbarunya, dengan menawarkan desain neo retro modern.
Penampilannya lebih garang dan siap menggoyang dominasi Yamaha XSR 155 di pasar.
BACA JUGA:Skutik Gemoy Terbaru Mengusik Ketenangan NMAx dan PCX Muncul : Desain Elegan dengan Performa Gacor !
Honda CB150R Exmotion, yang merupakan versi kecil dari Honda Neo Cafe.
Sebelumnya telah berkompetisi di ajang Honda Safety Riding Asia Oceania 2023.
Kehadirannya di tahun 2023 ini memberikan warna baru bagi pecinta motor dengan kesan retro yang keren.
BACA JUGA:Yamaha Perkenalkan TMAX 560 : Monster Skutik Bongsor, dengan Fitur Baru Mengagumkan !
BACA JUGA:Kepoin Suzuki V-Strom 250SX: Mesin SOHC Berperforma Tinggi, Desain Garang, Akslerasi Memukau !
Motor ini menampilkan desain yang mencolok, terlihat dari knalpot berbentuk pendek atau underbone.
Selain itu, suspensi depan yang kokoh dengan merek panel apsedon.
Keseluruhan tampilan bodi motor terlihat sangat gagah.