Kenali 7 Keunggulan dan 5 Kelemahan Samsung Galaxy S23 Ultra : Pena Stylus, Layar 2K, dan Baterai Tahan Lama !

Selasa 30-01-2024,08:27 WIB
Reporter : Mesi
Editor : Zen Bae

Tombol yang lebih besar dengan letak yang lebih mudah dijangkau.

Opsi warna yang segar dengan delapan pilihan.

2. Kualitas Layar Ciamik  

BACA JUGA:Membandingkan Samsung Galaxy S23 Ultra Vs Xiaomi 13 Pro : Pertarungan Flagship Mid Range, Siapa yang Menang ?

BACA JUGA:Pertarungan Gahar Samsung Galaxy S24 Vs iPhone 15 : Perbandingan Fitur, Kamera dan Harga, Siapa yang Menang ?

Layar Dynamic AMOLED 2X 6.8 inci dengan resolusi 2K, refresh rate adaptif 120 Hz, dan kecerahan hingga 1750 nit.

Kualitas layar yang sangat baik dengan akurasi warna dan kejernihan yang tinggi.

3. Speaker Tetap Lantang 

Speaker stereo dengan kualitas suara yang luar biasa.

Preset Dolby Atmos untuk pengalaman audio yang lebih baik.

4. Pena Stylus dengan Beragam Fungsi 

Dukungan penuh untuk pena stylus S Pen.

Berbagai fungsi tambahan, seperti remote untuk presentasi dan kemampuan membuka layar secara instan.

5. Performa Trengginas, Sistem Termal Jempolan 

Menggunakan Snapdragon 8 Gen 2 for Galaxy dengan peningkatan clockspeed pada CPU dan GPU.

Performa konsisten tanpa throttling berarti pengalaman gaming yang lancar.

Kategori :