8 Jenis Bansos Cair Bulan Desember, Apakah Kamu Termasuk Penerima?

8 Jenis Bansos Cair Bulan Desember, Apakah Kamu Termasuk Penerima?

Meskipun pemerintah sudah alokasikan bansos, namun dana BSU Pekerja 2023 belum tahu dilanjutkan atau tidak, karena Kemnaker tegaskan masih dalam kajian.-Palpos.id-nkri.com

JAKARTA, PALPOS.ID – 8 jenis bantuan sosial atau bansos yang ternyata bakal dicairkan bulan Desember 2022 ini.

Bantuan sosial atau bansos itu digelontorkan dari beberapa kementerian serta lembaga pemerintahan di Indonesia.

Seperti Kementerian Sosial atau Kemensos, Kementerian Tenaga Kerja atau Kemnaker, serta kementerian dan lembaga lainnya.

Namun, kamu harus memastikan apakah benar-benar sebagai penerima bansos tersebut atau tidak.

BACA JUGA:7 Syarat Penerima Bansos PKH 2023, Ini Lengkapnya...

Jika memang kamu termasuk penerima, maka tinggal tunggu saja, karena bansos akan dikirim langsung melalui rekening penerima manfaat.

Bahkan, untuk tahun 2023 nanti, pemerintah juga kembali mengucurkan dana bansos kepada jutaan masyarakat.

Namun tentunya keluarga penerima manfaat bansos akan diseleksi dan harus memenuhi syarat sebagai penerima.

Dibawah ini merupakan 8 jenis bansos dicairkan bulan Desember 2022, ini daftarnya:

BACA JUGA:Bansos BSU Gaji Cair Lagi, Lewat Tanggal 20 Desember 2022 ‘Hangus’

1. BLT BBM Tahap 2 Sebesar Rp300.000

2. Bantuan Subsidi Upah atau BSU alias BLT Gaji sebesar Rp600.000

3. Bansos PKH Tahap 4 sebesar Rp200.000-Rp3,5 juta

4. Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT sebesar Rp200.000

BACA JUGA:Mau Dapat Bansos BLT Rp600 Ribu Hanya Lewat Hp, Buruan Lihat Petunjuknya...

5. BLT Dana Desa sebesar Rp300.000

6. Kartu Prakerja sebesar Rp3.500.000

7. BLT UMKM sebesar Rp600.000

8. BLT Yatim Piatu dan Lansia sebesar Rp200.000

BACA JUGA:Kartu Prakerja 2023 dengan Skema Baru, Bukan Lagi Semi Bansos, Persiapkan Diri dari Sekarang

Itulah 8 jenis Bansos yang sudah cair dibulan Desember ini. Mungkin kamu bisa melihat lebih lengkap dan memastikan apakah kamu penerima bansos tersebut atau tidak.

Ciri Rumah Penerima Bansos Rp20 Juta

Bantuan sosial atau bansos akan kembali digelontorkan pemerintah tahun 2023 mendatang.

Banyak macam bansos yang digulirkan itu. Mulai dari PKH, BPNT, BLT BBM, hingga bansos untuk balita, dan lansia.

BACA JUGA:5 Ciri Rumah Keluarga Penerima Bansos Rp20 Juta, Kamu Masih Ngarep?

Bahkan, pencairan bantuan sosial atau bansos itu akan mulai dilakukan pemerintah dalam hal ini Kementerian Sosial atau Kemensos dan kementerian atau lembaga mulai bulan ini.

Tapi, ada nilai bansos yang diberikan juga terbilang fantastis. Yakni sekitar Rp20 juta per keluarga penerima manfaat atau KPM.

Bahkan, bansos yang diberikan pemerintah ini akan langsung masuk ke rekening keluarga penerima manfaat.

Akan tetapi, ada kriteria dan syarat penerimanya. Termasuk ciri rumah atau kondisi rumah penerima bansos satu ini.

BACA JUGA:Ini Cara Mendapatkan Bansos PKH untuk Balita Sebesar Rp3 Juta

Nah apakah kamu termasuk penerima bantuan sosial atau bansos yang satu ini, berikut uraiannya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber