Sungai Musi Tercemar Limbah Cair dan Padat, Begini Kata DLHK Palembang
Kepala DLH Ahmad Mustain.Foto: Adetia/Palpos.id--
Mustain mengungkapkan, sebagai antisipasi dan penanggulangan, DLHK Palembang pada anggaran perubahan APBD 2023 akan melakukan kajian potensi sampah di perairan Sungai Musi.
"Kami akan mengajukan kenaikan untuk melakukan pengkajian pencemaran sampah di Sungai Musi, sehingga kami bisa mendapatkan data valid terkait pencemaran limbahnya," pungkasnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: