Rekap Hasil Malaysia Open 2023: 14 Wakil Indonesia Lolos ke Babak 16 Besar

Rekap Hasil Malaysia Open 2023: 14 Wakil Indonesia Lolos ke Babak 16 Besar

Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo melaju ke babak 16 besar Malaysia Open 2023. -Foto: PBSI-

BACA JUGA:Malaysia Open 2023: Laga Perdana Hampir 1 Jam, Ini yang Dialami Fajar/Rian

Dengan demikian Indonesia mengirim tiga wakil tunggal putra untuk melanjutkan perjuangannya dalam turnamen pembuka musim 2023 tersebut. 

Sehari sebelumnya, Jonatan dan Ginting telah lebih dulu memastikan tiket babak kedua.

Jonatan mengalahkan wakil Taiwan Wang Tzu Wei 21-19, 21013. Selanjutnya dia menghadapi wakil Jepang Kenta Nishimoto.

Sementara Ginting mengalahkan wakil Hong Kong Ng Ka Long 17-21, 21-18, 21-18 pada babak pertama dan akan menghadapi pebulu tangkis Denmark Anders Antonsen di babak kedua.

BACA JUGA:Tim Bulutangkis Indonesia Siap Tempur di Malaysia Open 2023

Sayang, Shesar Hiren Rhustavito tidak bisa melengkapi wakil tunggal putra Indonesia. Shesar harus pulang lebih awal setelah kalah 23-21, 19-21, 22-24 dari pebulu tangkis asal Thailand Kunlavut Vitidsarn.

Dan wakil ganda putra Indonesia, Zachariah Josiahno/Hediana Julimarbela juga harus tumbang straight game dari wakil Jepang Yuki Kaneko/Misaki Matsutomo deng skor 17-21, 18-21.

Dengan 7 rangkaian pertandingan hari ini, Indonesia mengirim 14 wakil ke ke babak 16 besar Malaysia Open 2023. Karena di hari sebelumnya, sembilan wakil telah mengunci tiket babak kedua, pada Selasa 10 Januari 2023.

Sementara satu wakil Indonesia dari pasangan ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari harus tersingkir di babak pertama pada Selasa 10 Januari 2023. 

Rinov/Pitha kalah dari pasangan unggulan kedelapan asal Prancis, Thom Gicquel/Delphine Delrue dengan skor 18-21, 18-21. * 

BACA JUGA:MALAYSIA OPEN 2023: Laga Perdana Fajar/Rian Sebagai Ranking 1 Dunia

Rekap Malaysia Open 2023 di hari kedua, Rabu (11/1/2023):

Wakil Indonesia yang menang :

-  Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Chan Peng Soon/Goh Liu Ying (Malaysia) : 18-21, 21-15, 21-7

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: