PGN Targetkan 325 Ribu Sambungan Gas Rumah Tangga, Sudah Tercapai 41 Ribu Sambungan

PGN Targetkan 325 Ribu Sambungan Gas Rumah Tangga, Sudah Tercapai 41 Ribu Sambungan

Pemasangan jaringan gas alam dirumah warga. Foto ist--

Palembang, Palpos.ID - Di tahun 2026, sambungan gas rumah tangga ditargetkan sebanyak 325 ribu sambungan, saat subholding Gas Pertamina sudah melakukan penyambungan gas rumah tangga sebanyak 41 ribu atau sekitar 11 persen dari target.

Hal ini dikatakan Area Head PGN Palembang, Agus Muhammad Mirza saat ditemui Palpos.ID baru ini.

Menurutnya, ada beberapa skema dari pemerintah pusat melakui PGN untuk melakukan pemasangan gas rumah tangga. 

BACA JUGA:Baca, Ini Penyebab Anak Tusuk Ibu Saat Tadarusan di Muba

Salahsatunya dana perusahaan atau mandiri dan juga kerjasama pemerintah atau badan usaha, yang digagaskan oleh kementrian keuangan.

Maka dari  target yang diberikan akan berupaya mencari upaya untuk mencapainya .  

"Maka melalui program 'gaskita' atau program mandiri yang saay ini tengah berjalan yang dinobatkan khusus  kepada masyarakat yang menggunakan tanung gas biru atau  pengguna LPG 12 kg," jelasnya.

BACA JUGA:Tidur Sambil Genggam Sabu-Sabu, Pengedar Ditangkap

"Untuk pemasangan atau sambungan ini masih gratis, sementara iuran perkubik gas yang digunakan konsumen senilai Rp10 ribu permeter perkubuk," terangnya.

Sementara mengenai lokasi pemasangan selanjutnya, pihaknya menyasar ke lokasi dengan pipa existing atau pipa yang telah ada yakni kawasan Kelurahan Kebun Bunga Sukarami, Kelurahan Kemuning dan ada juga Kelurahan 24 Ilir dan Kelurahan Dwikora. 

"Projeck memasang gas alam best projeck melalui proses survey dan investasi mana yg priyoritas dipasang menurut keputusan pusat," paparnya.

BACA JUGA:PDAM OKU Diminta Tingkatkan Pelayanan Selama Ramadhan

Lebih lanjut dia mengungkapkan jika rata-rata konsimso gas rumah tangga sekitar 9 meter atau 20 mete kubik.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: