Mengenal 20 Suku di Pulau Sulawesi, Nomor 7 Terkenal Magisnya

Mengenal 20 Suku di Pulau Sulawesi, Nomor 7 Terkenal Magisnya

Mengenal 20 suku yang mendiami Pulau Sulawesi dengan beragam keunikannya-Foto : Tangkapan layar Youtube @Munkar-

PALEMBANG, PALPOS.ID – Berikut 20 suku yang mendiami pulau Sulawesi.

Suku-suku di Indonesia tak lepas dari sebagai sebuah negara kepulauan terbesar di dunia dengan jumlah pulau mencapai sekitar 17.000.

Dari 17.000 pulau tersebut, 7.000 di antaranya merupakan pulau yang dihuni oleh manusia. 

BACA JUGA:Mengenal 4 Suku Asli di Provinsi Sumatera Selatan, Nomor 4 Disebut Masih Kerabat Suku Batak...

Pulau Sulawesi merupakan satu dari 7.000 pulau itu yang terletak di Indonesia bagian timur.

Pulau Sulawesi sendiri menempati posisi keempat sebagai pulau terbesar  di Indonesia dengan luas  sekitar 174.600 kilometer persegi. 

Pulau Sulawesi terdiri atas 6 provinsi yakni Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, Gorontalo, Sulawesi Utara dan Sulawesi Tenggara

BACA JUGA:Mengenal Suku Marga di Sumatera Selatan

Pulau Sulawesi terdiri dari banyak suku-suku dan yang paling dominan adalah Suku Bugis

Menariknya suku-suku di pulau Sulawesi terus melestarikan budaya khas dan adat istiadat yang mereka miliki. 

Berikut 20 suku di Sulawesi yang dirangkum dari berbagai sumber : 

BACA JUGA:Bikin Bergidik ! 10 Suku di Indonesia yang Paling Disegani, Ada yang Bisa Melembutkan Kepala

1. Suku Bugis

Suku ini memiliki populasi paling banyak di Pulau Sulawesi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: