9 ‘Keistimewaan’ Jawa Barat yang tak Dimiliki Daerah Lain, Nomor 3 Sudah Kesohor di Indonesia
Otonomi Baru Provinsi Jabar Raya: Usulan Pemekaran Sejarah Menyambungkan Jejak Kerajaan Sunda Kelapa.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id
PALEMBANG, PALPOS.ID - Jawa Barat merupakan provinsi yang dihuni suku Sunda dengan 18 kabupaten dan 9 kota.
Jawa Barat terkenal akan pertanian dan sektor pariwisatanya yang melegenda.
Tak hanya itu, ternyata Jawa Barat memiliki banyak keistimewaan dibanding provinsi lain di Indonesia.
BACA JUGA:5 Fakta Menarik Suku Banjar, Nomor Terakhir Kalian Pasti Suka !
Meski Jawa Barat bukan provinsi dengan label ‘istimewa’ sebagaimana Jogjakarta dan Nanggroe Aceh Darusalam.
Namun ‘kesitimewaan’ Jawa Barat karena tak dimiliki oleh daerah lainnya.
Berikut keistimewaan Jawa Barat yang dirangkum dari berbagai sumber :
BACA JUGA:Keistimewaan dan Asal-Usul Nama Daerah Tangga Buntung
1. Penduduk Terbanyak
Seensus Biro Pusat Statistik tahun 2020, jumlah penduduk Jawa Barat tercatat lebih dari 49 juta jiwa.
Jumlah ini ekuivalen dengan sekira 18 persen dari total jumlah penduduk Indonesia.
BACA JUGA:Mau Uji Nyali, 6 Tempat Ini Dikenal Angker, Kamu Berani Nggak ?
Banyaknya jumlah penduduk yang dimiliki Jawa Barat jelas merupakan sebuah aset berharga.
Banyaknya jumlah penduduk yang dimiliki Jawa Barat juga menjadi seperti gula bagi para politisi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: