Begini Cara Menghitung Weton Jodoh

Begini Cara Menghitung Weton Jodoh

Begini Cara Menghitung Weton Jodoh--pixabay.com

Jika dijumlahkan, maka hasil dari penggabungan weton jodoh antara Putra dan Putri adalah 16+14= 30.

Hasil dari penjumlahan itu adalah merupakan tingkat kecocokan yang nantinya dapat dilihat apakah hubungan pasangan tersebut layak untuk dilanjutkan. 

Tingkat kecocokan berdasarkan weton jodoh

Nilai jumlah angka hari dan pasaran Putra dan Putri merupakan tingkat kecocokan  yang dapat dilihat dari weton Jawa. 

BACA JUGA:Bulan Juli Kejari Tempati Kantor Baru

1. Pegat 

Tingkat kecocokan pertama dikenal dengan pegat atau rawa. Hal ini dihasilkan dari jumlah weton Putra dan Putri memiliki jumlah neptu seperti 1,9,10,18,19,27,28, dan 36. 

Berdasarkan kepercayaan masyarakat, jika angka neptu keduanya bertemu di angka 27, maka dianggap sebagai pasangan yang rentan. 

Dalam weton Jawa dijelaskan jika pasangan memiliki nilai neptu yang ada di atas, kemungkinan akan sering mendapatkan masalah di kemudian hari. 

Masalah-masalah yang mungkin terjadi seperti masalah ekonomi, kekuasaan, atau perselingkuhan. 

BACA JUGA:56 Desa di OKI akan Gelar Pilkades Serentak, Pemerintah Kabupaten Bersiap

2. Ratu

Tingkat weton jodoh ratu. Kondisi ini terjadi jika hasil neptu Putra dan Putri berada di angka 2, 11, 20, dan 29.

Weton jodoh ratu memiliki arti sebagai hubungan yang dihargai atau disegani oleh lingkungan sekitar. 

Jika Putra dan Putri memiliki jumlah weton 29, hubungan rumah tangga mereka diyakini akan berjalan harmonis. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: