Profil dan Potensi Mendunia Kabupaten Morowali, Opsi Calon Ibukota Provinsi Sultim Pemekaran Sulawesi Tengah

Profil dan Potensi Mendunia Kabupaten Morowali, Opsi Calon Ibukota Provinsi Sultim Pemekaran Sulawesi Tengah

Morawali opsi calon ibukota Provinsi Sulawesi Timur pemekaran Sulawesi Tengah memiliki potensi mendunia--

1. Perkebunan

Morowali unggul dalam perkebunan kelapa sawit, dengan luas hingga 6.000 hektar.

Komoditas lain seperti pala, singke, dan kakao juga menjadi fokus pengembangan.

2. Perikanan

Wilayah perairan luas Morowali mendukung perkembangan sektor perikanan.

Nelayan menjadi salah satu mata pencaharian utama, dengan Kepulauan Bungku Selatan dan Kepulauan Menui sebagai pusat perikanan.

Ikan tuna dan budidaya rumput laut menjadi komoditas unggulan.

3. Pariwisata

Meskipun masih dalam tahap awal, sektor pariwisata menjadi prioritas pengembangan.

Pemerintah Morowali tengah berupaya membangun infrastruktur dan industri pariwisata.

Selain itu, Morowali memiliki potensi besar dalam sektor pertanian.

Tiga komoditas pangan potensial yang dikembangkan adalah padi, jagung, dan kedelai.

Tak hanya itu, komoditas sayuran seperti cabai besar, kacang panjang, dan terong juga memiliki potensi untuk dikembangkan.

Sektor perkebunan tumbuh pesat di Kabupaten Morowali Utara, khususnya untuk tanaman kakao dan karet.

Sulawesi menyumbang 60 persen produksi kakao Indonesia, dan potensi ini turut mendukung perekonomian daerah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: