New Kawasaki Eliminator Meluncur : Mesin Monster, Performa Responsif, Honda Rebel 500 Kalah Ganteng !

New Kawasaki Eliminator Meluncur : Mesin Monster, Performa Responsif, Honda Rebel 500 Kalah Ganteng !

--

BACA JUGA: Lawan Berat NMax dan PCX Resmi Meluncur : Wajah Garang, Lebih Berotot, dan Performa Moncer !

Kawasaki Motor Indonesia membawa New Kawasaki Eliminator ke Tanah Air untuk dinikmati para Street Cruiser Style Riders. 

Motor dengan postur Long & Low Style ini akan lebih memberikan kenyamanan dan kemudahan saat digunakan berkendara ke mana saja. 

Tersedia dalam dua versi di pasar Indonesia, New Kawasaki Eliminator dibagi menjadi versi Standard dan Special Edition (SE) yang telah dilengkapi dengan fitur mewah. 

BACA JUGA:Si Binatang Buas Meluncur : Skutik Inspirasi Mamba, Performa Agresif, NMax dan PCX Kompak Panik !

BACA JUGA:Yamaha Force 2.0 Menggemparkan Pasar Skutik Maxi : Lebih Garang dan Macho, Bikin Vario 160 Keblinger !

Versi SE menampilkan penutup lampu depan yang khas, dua pola kulit pada bahan jok, dan setang yang dilengkapi dengan USB-C outlet. 

Dari segi harga, New Eliminator dipasarkan dengan harga Rp 165,9 juta.

Sementara varian Eliminator SE dijual seharga Rp 169,9 juta. Harga tersebut merupakan on the road (OTR) Jakarta.

Motor ini menawarkan desain yang timeless yang tetap relevan dalam dunia motor klasik.

Namun, ditambahkan dengan teknologi modern yang menjadikannya pilihan yang mengesankan.

Fitur-fitur kunci termasuk penutup lampu utama yang khas, desain motor yang rendah dan panjang yang otentik.

Selain itu, lampu utama LED bulat dengan sentuhan retro, roda 18 inci di bagian depan dan 16 inci di bagian belakang.

Frame yang ringan untuk manuver yang mudah, suspensi belakang Twin-shock, instrumen digital dengan tachometer dan posisi transmisi, serta konektivitas smartphone.

Motor ini juga dilengkapi dengan kopling Assist & Slipper Clutch, tempat duduk yang nyaman, dan berbagai aksesoris tempat duduk dengan dua tipe, yaitu rendah dan tinggi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: