12 Manfaat Bunga Pepaya Bagi Kesehatan, Salah Satunya Mengurangi Asma

12 Manfaat Bunga Pepaya Bagi Kesehatan, Salah Satunya Mengurangi Asma

12 Manfaat Bunga Pepaya Bagi Kesehatan, Salah Satunya Mengurangi Asma.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

Bunga pepaya juga dapat meredakan rasa nyeri. Hal itu berasal dari efek analgesiknya Manfaat itu didapat dari campuran bunga pepaya, madu dan air hangat.

 

BACA JUGA:Rumput Sirih Cina, Rahasia Kesehatan dan Kecantikan

BACA JUGA:Manfaat Biji Pepaya Bagi Kesehatan, Salah Satunya Untuk Mencegah Kanker

 

7. Mengatasi diabetes

 

Bunga pepaya juga bermanfaat untuk mengontrol gula darah, khususnya pada penderita diabetes militus.

 

Berdasarkan hasil penelitian menemukan, ekstrak bunga pepaya dapat menurunkan kadar gula darah dan memperbaiki fungsi sel-sel pankreas.

 

Studi tersebut meneliti konsumsi air ekstrak bunga pepaya yang diminum selama 30 hari, hasilnya  kadar gula darah menurun.

 

Penelitian itu juga didukung dengan terlihatnya  jumlah sel pankreas yang lebih banyak dan lebih sehat, jika dibandingkan dengan penderita diabetes yang tidak rutin mengonsumsi ekstrak bunga pepaya. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: