Dengan Pengadaan Kapal Frigat FREMM dari Italia Kekuatan Maritim Indonesia Bukan Kaleng-Kaleng

 Dengan  Pengadaan Kapal Frigat FREMM dari Italia Kekuatan Maritim Indonesia Bukan Kaleng-Kaleng

--

BACA JUGA:Ranpur Lapis Baja General Dynamics Pandur II Menjadi Tulang Punggung Brigade Intervensi AD Portugal

Dukungan pengelolaan aset modernisasi galangan kapal, pelatihan manajemen, dan pembentukan tim ahli lokal untuk pengembangan peluang langsung dan tidak langsung juga termasuk dalam paket offset ini.

Kedatangan kapal-kapal ini diharapkan akan memberikan kontribusi signifikan terhadap stabilitas keamanan regional.

Dengan meningkatnya kemampuan TNI Angkatan Laut dalam menjaga kedaulatan wilayah, Indonesia dapat memainkan peran yang lebih aktif dalam menjaga keamanan laut di kawasan.

BACA JUGA:Dibalik Serangan Iran: Kekuatan Militer Israel, Iran Terungkap

BACA JUGA:Iran Luncurkan Serangan Drone dan Rudal ke Israel: Jet-Jet Tempur Inggris Lindungi Israel dari Ancaman

Pengiriman unit pertama yang direncanakan pada bulan Oktober 2024, diikuti oleh kapal kedua pada bulan April 2025, menunjukkan komitmen Kemhan RI untuk memastikan kebutuhan pertahanan maritim nasional terpenuhi dengan optimal.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: