Momen Hardiknas, Pusri Berikan Sosialisasi Terkait Pencegahan Kenakalan Anak dan Remaja

Momen Hardiknas, Pusri Berikan Sosialisasi  Terkait Pencegahan Kenakalan Anak dan Remaja

Momen Hardiknas, Pusri Berikan Sosialisasi Terkait Pencegahan Kenakalan Anak dan Remaja. F Humas Pusri --

BACA JUGA:UMKM Binaan Pusri Tampil Memukau di Fashion Show Kelana Wastra Indonesia 2024

“Kami sangat berterimakasih kepada Pusri karena sudah sangat peduli akan pendidikan generasi muda serta diberikan edukasi terkait keselamatan masyarakat dari bahaya kebakaran,” ungkap M. Akmalul Elmi.

VP TJSL PT Pusri Palembang, Alde Dyanrini, menyatakan bahwa sosialisasi ini penting dilakukan sebagai upaya menciptakan generasi muda yang unggul & berkualitas.

“Generasi muda merupakan bibit unggul yang harus dijaga dan terus diberikan edukasi positif agar memiliki wawasan yang luas, melalui kegiatan ini diharapkan dapat memberikan banyak manfaat khususnya bagi peserta yang hadir,” ungkap Alde.

BACA JUGA:Dukung Green Harmony, Pusri Tanam 1.250 Batang Pohon

BACA JUGA:Bersama PIKA-PI, UMKM Pusri Siap Tampil di Ajang Internasional

Sebagai bentuk komitmen terhadap keselamatan lingkungan dan edukasi, dalam kesempatan ini Pusri juga memberikan bantuan APAR (Alat Pemadam Api Ringan) kepada Yayasan Riyadhul Jannah. Langkah tersebut, sebagai langkah mitigasi bencana kebakaran. ***

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: