Ini Kelebihan Honda Stylo 160 Cocok Untuk Generasi Z yang Ingin Bergaya Retro

Ini  Kelebihan Honda Stylo 160 Cocok Untuk Generasi Z yang Ingin Bergaya Retro

--

Dari segi desain, Honda Stylo 160 memiliki tampilan yang memukau dengan lampu heksagonal yang mengingatkan pada skuter retro buatan Eropa seperti Lambretta dan Royal Alloy.

Bagian bodi sampingnya juga menampilkan ciri khas yang mirip dengan Honda Scoopy, terutama pada bagian belakang yang sedikit mengerucut.

Kapasitas bagasi yang mencapai 16,5 liter memberikan ruang yang cukup untuk menyimpan barang-barang pribadi, menjadikan skuter ini sangat praktis untuk digunakan dalam berbagai aktivitas harian.

BACA JUGA:Honda Supra Fit 2024: Membawa Revolusi dalam Dunia Motor Bebek

BACA JUGA:Royal Enfield Classic 350 Vs Honda CB350 DLX : Persaingan Sengit Motor Bergaya Klasik, Pilih yang Mana ?

Pilihan Warna dan Detail Desain

Honda Stylo 160 hadir dengan pilihan warna dual-tone yang memadukan warna hitam dominan dengan aksen coklat pada beberapa bagian seperti jok, pijakan kaki, dan stang.

Kombinasi warna ini memberikan kesan elegan dan premium, sesuai dengan karakteristik skuter retro modern. Selain itu, desain warna ini juga menambah daya tarik visual dan membuatnya stand out di antara skuter lainnya.

BACA JUGA:Suzuki Merilis Motor Off-Road Terbaru: TS 700 Apache Motor Trail Berdesain Retro Klasik

BACA JUGA:Penasaran dengan Motor Cruiser Terbaru? Intip Keewey Benda Dark Flag BD500 V4!

Kenyamanan Suspensi dan Efisiensi Bahan Bakar

Suspensi depan Honda Stylo 160 dirancang untuk memberikan kenyamanan maksimal dengan bantingan yang empuk, sedangkan suspensi belakangnya sedikit lebih keras untuk menjaga kestabilan saat membawa beban.

Soal konsumsi bahan bakar, produk-produk motor Honda terkenal dengan efisiensinya, dan Stylo 160 tidak terkecuali.

BACA JUGA:Yamaha Riding Academy: Panduan Aman Berkendara Sepeda Motor di Musim Hujan

BACA JUGA:Kenaikan Pajak pada Sepeda Motor Bensin : Pemicu Transisi ke Sepeda Motor Listrik !

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: