Satgas Ilegal Drilling Prabumulih Berhasil Gagalkan Pengiriman 8 Ribu Liter BBM Tanpa Dokumen dari Muba

Satgas Ilegal Drilling Prabumulih Berhasil Gagalkan Pengiriman 8 Ribu Liter BBM Tanpa Dokumen dari Muba

Satgas Ilegal Drilling Prabumulih Berhasil Gagalkan Pengiriman 8 Ribu Liter BBM Tanpa Dokumen dari Muba-Foto: PRABU/PALPOS.ID-

BACA JUGA:HUT RI ke-79: Pj Walikota Prabumulih Ajak ASN Tingkatkan Pelayanan dan Disiplin

"Dengan adanya koordinasi yang baik antar lembaga dan dukungan penuh dari masyarakat, saya yakin aktivitas ilegal seperti ini dapat ditekan seminimal mungkin," tambahnya.

Untuk diketahui, press rilis tersebut dihadiri Pj Sekda Aris Priadi, Pabung Kodim 0404/ME Mayor CZI Didi Suratman, Ketua DPRD Prabumulih Sutarno SE MIKom, 

Dan Kepala PN Prabumulih serta Kasubdenpom juga perwira Yon Zipur 2/SG. 

Hadir pula, Wakapolres Prabumulih, Kompol Heriyadi Yuswanto SH MSi dan Kasat reskrim AKP Herli Setiawan SH MH.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: