Pemekaran Wilayah Provinsi Gorontalo: Usulan Pembentukan 5 Kabupaten dan Kota Daerah Otonomi Baru

Pemekaran Wilayah Provinsi Gorontalo: Usulan Pembentukan 5 Kabupaten dan Kota Daerah Otonomi Baru

Pemekaran Wilayah Provinsi Gorontalo: Usulan Pembentukan 5 Kabupaten dan Kota Daerah Otonomi Baru.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

Empat kecamatan yang diusulkan menjadi bagian dari Kota Telaga adalah:

Kecamatan Telaga

Kecamatan Telaga Raya

Kecamatan Tilango

Kecamatan Telaga Biru

Rencana pembentukan Kota Telaga disambut positif oleh masyarakat, terutama karena daerah ini memiliki potensi besar dalam sektor perdagangan dan jasa. 

Selain itu, lokasinya yang strategis menjadikan Telaga sebagai pusat perekonomian lokal yang terus berkembang. Kecamatan Telaga akan dijadikan sebagai ibukota dari kota baru ini.

Dengan menjadi kota otonom, Telaga diharapkan mampu menarik lebih banyak investasi, terutama di sektor properti dan perdagangan. 

Hal ini diharapkan mampu meningkatkan daya saing ekonomi lokal, serta membuka lapangan pekerjaan baru bagi masyarakat.

4. Kabupaten Gorontalo Barat

Kabupaten Gorontalo Barat diusulkan sebagai pemekaran dari Kabupaten Pohuwato. 

Lima kecamatan yang diusulkan untuk bergabung dengan kabupaten ini adalah:

Kecamatan Lemito

Kecamatan Popayato Barat

Kecamatan Popayato Timur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: