Delapan Kacamata EYE SOUL untuk Lengkapi Penampilan Stylish di Momen Idulfitri 2025

Delapan Kacamata EYE SOUL untuk Lengkapi Penampilan Stylish di Momen Idulfitri 2025

Delapan Kacamata EYE SOUL untuk Lengkapi Penampilan Stylish di Momen Idulfitri 2025-foto:dokumen palpos-

LIFESTYLE, PALPOS.ID - Ramadan menjadi momen untuk memberikan penampilan terbaik di semua kegiatan, mulai dari aktivitas harian, berbuka bersama, hingga berkumpul bersama keluarga dan kerabat saat mudik dan merayakan Hari Kemenangan.

EYE SOUL selaku gerai optik modern yang merupakan bagian dari Kawan Lama Group, menghadirkan beragam kacamata dengan gaya terkini untuk menunjang visi dan penampilan.

Mari, temukan delapan rekomendasi kacamata EYE SOUL yang akan menemani setiap orang tampil memukau di Hari Kemenangan tahun ini.

BACA JUGA:Lenovo K13 Pro: Smartphone Menengah dengan Kamera 64 MP dan Baterai 5000 mAh

BACA JUGA:Lenovo K14 Plus: Smartphone Murah dengan Layar 90Hz dan Baterai 5000 mAh

Ilook Optic Cateye Trans Peach: Elegan dan Nyaman Sepanjang Hari

Kacamata optik dengan desain cat eye yang modis dan kekinian ini dirancang untuk memberikan kenyamanan optimal sepanjang hari.

bingkainya yang ringan mengurangi beban di hidung dan telinga, sehingga terasa nyaman meskipun digunakan dalam waktu lama.

BACA JUGA:Lenovo Legion Y90: Smartphone Gaming dengan Performa Gahar dan Layar 144Hz

BACA JUGA:Motorola Moto G (2025) Resmi Diluncurkan: Smartphone 5G dengan Harga Terjangkau dan Fitur Menarik

Bingkai pada kacamata ini juga mudah dipadukan dengan beragam gaya berpakaian, mulai dari kasual hingga formal, membuat penampilan semakin percaya diri. 

Parim Optic A7 Rec Grey: Stylish dan Melindungi Mata

Parim Eyewear menawarkan produk kacamata yang tidak hanya sebagai pelindung mata, tetapi juga sebagai aksesori yang membuat tampilan terlihat lebih fashionable.

BACA JUGA:Motorola Rilis Moto G15 Power: Smartphone Entry-Level dengan Baterai Jumbo dan Layar FHD+

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: