Delapan Kacamata EYE SOUL untuk Lengkapi Penampilan Stylish di Momen Idulfitri 2025

Delapan Kacamata EYE SOUL untuk Lengkapi Penampilan Stylish di Momen Idulfitri 2025

Delapan Kacamata EYE SOUL untuk Lengkapi Penampilan Stylish di Momen Idulfitri 2025-foto:dokumen palpos-

BACA JUGA:Motorola Moto G05 Resmi Diluncurkan: Spesifikasi, Fitur, dan Harga

Kacamata ini didesain dengan bingkai kotak berwarna abu muda serta dilengkapi lensa kacamata yang menggunakan material berkualitas dengan lapisan sinar UV400 untuk melindungi mata dari paparan sinar matahari saat beraktivitas di luar ruangan.

Parim Foldable Sunglasses Wide Green: Praktis & Modis untuk Aktivitas Luar Ruangan

Kacamata hitam dari Parim Eyewear yang satu ini merupakan perpaduan yang pas untuk tampil gaya dan dengan tetap mengedepankan fungsinya.

Dengan desain yang trendy, kacamata ini tidak hanya mempercantik penampilan, tetapi juga memberikan perlindungan maksimal bagi mata.

Dilengkapi dengan bingkai yang dapat dilipat, kacamata ini mudah disimpan dan dibawa saat bepergian.

Lensa berkualitas tinggi pada kacamata ini secara efektif menghalau sinar matahari yang berbahaya dan menjaga kesehatan mata. 

4. Ilook Sunnies Aviator Square: Perlindungan Maksimal dengan Gaya Kekinian

Kacamata sunglasses seri Sunnies hadir dengan desain persegi yang kekinian.

Terbuat dari material plastik yang ringan dan nyaman dikenakan dalam waktu lama, kacamata ini secara efektif melindungi mata dari paparan sinar ultraviolet matahari.

Desainnya yang sederhana namun elegan membuat Sunnies mudah dipadukan dengan berbagai gaya berpakaian, sempurna untuk melengkapi penampilan saat beraktivitas di luar ruangan, baik untuk kegiatan santai maupun formal. 

5. Olivio Sunnies Oval Curve Olive: Stylish dan Nyaman untuk Aktivitas Sehari-hari

Kacamata sunglasses oval curve seri Sunnies dari Olivio & Co cocok untuk berbagai gaya busana.

Dilengkapi dengan penyangga hidung yang nyaman, kacamata ini memastikan kenyamanan pemakaian sepanjang hari.

Desainnya yang kasual dan kenyamanan yang ditawarkan menjadikan kacamata ini pilihan ideal untuk segala aktivitas, seperti saat berlibur atau bepergian. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: