Ciptakan Kondisi Aman dan Tertib, Gelar Razia

Ciptakan Kondisi Aman dan Tertib, Gelar Razia

RAZIA : Polres Muara Enim bersama seluruh Polsek jajaran melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) atau razia pada malam libur, Sabtu malam hingga Minggu dini hari.-Foto:dokumen palpos-

Selain upaya penegakan hukum, anggota di lapangan juga memberikan imbauan secara humanis kepada masyarakat agar bersama-sama menjaga keamanan lingkungan masing-masing, serta mengingatkan pentingnya waspada terhadap berbagai potensi gangguan kamtibmas.

Kegiatan KRYD akan terus dilakukan secara berkelanjutan, guna menjaga situasi tetap aman, nyaman, dan terkendali di seluruh wilayah Kabupaten Muara Enim.

BACA JUGA:Siswi SIT Fathona Embun Dempo Raih Double Winner Kejuaraan Renang

BACA JUGA:Bupati Muara Enim H Edison Luncurkan Dispora MEMBARA

"Syukur ternyata kegiatan ini banyak mendapatkan apresiasi dari masyarakat.

Banyak warga yang merasa lebih tenang dengan kehadiran aparat kepolisian di sekitar lingkungan mereka, terlebih di momen malam libur yang biasanya lebih ramai aktivitas," ujarnya.*(ozi)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: