Menggali Kekayaan Budaya Indonesia: Menelusuri 12 Suku Jawa Beserta Adat dan Kebudayaannya

Selasa 05-12-2023,14:14 WIB
Reporter : Bambang
Editor : Bambang

Wilayah: Banten, Jawa Barat.

Kesenian: Tari Topeng, Jaipong, Merak, dan Wayang Golek.

Gaya Hidup: Sunda dikenal sebagai suku penggemar sayuran dan minuman tanpa gula.

Suku Tengger

Lokasi: Gunung Bromo, Lumajang, Pasuruan, Probolinggo.

Agama: Mayoritas suku ini memeluk agama Hindu.

BACA JUGA:Ini 12 Suku Terbesar di Pulau Jawa yang Wajib Kamu Ketahui, Nomor 4 Suku Paling Banyak di Indonesia

BACA JUGA:Pulau Jawa Akan Menjadi 15 Provinsi, Berikut 9 Calon Provinsi Baru

Suku Osing

Daerah: Banyuwangi, Jawa Timur.

Perubahan Agama: Awalnya beragama Hindu, sebagian besar beralih ke agama Islam.

Kesenian: Gandrung, Banyuwangi, Jedor, dan Jaranan.

Suku Bagelen

Sejarah: Awalnya adalah nama karesidenan di Purworejo, Kebumen, dan Wonosobo.

Keunikan: Suku ini masih mempertahankan bahasa dan tradisi yang unik.

Suku Cirebon

Kategori :