Pemekaran Wilayah di Jawa Barat: Wacana dan Usulan Pembentukan 6 Provinsi Baru

Kamis 07-12-2023,14:23 WIB
Reporter : Bambang
Editor : Bambang

Terakhir, Provinsi Ciayumajakuning diusulkan sebagai pemekaran Provinsi Jawa Barat, melibatkan Cirebon, Indramayu, Majalengka, dan Kuningan. 

Nama Ciayumajakuning diambil dari singkatan nama empat kabupaten/kota yang akan bergabung. 

Meskipun terdapat persamaan wilayah dengan Provinsi Cirebon, usulan ini tetap menjadi opsi menarik dengan lima kabupaten dan kota.

BACA JUGA:Wacana Pemekaran Kabupaten Karawang untuk Kota Cikampek Sebagai Daerah Otonomi Baru di Jawa Barat

BACA JUGA:Keindahan Wisata Cipanas Galunggung di Tasikmalaya, Jawa Barat. Surga Alam yang Memikat

Meskipun wacana ini terus berkembang, keputusan akhir masih bergantung pada pertimbangan pemerintah pusat, DPR RI, dan pihak terkait. 

Sementara itu, masyarakat di Jabar terus mengikuti perkembangan ini dengan harapan pemekaran wilayah dapat memberikan dampak positif bagi pembangunan dan pelayanan di tingkat lokal. *

Kategori :