Sambal Petai Ikan Teri, Primadona Pedas dari Dapur Nusantara yang Tak Pernah Mati Gaya

Minggu 20-07-2025,08:50 WIB
Reporter : Dahlia
Editor : Rhyca

 

Minyak goreng untuk menumis

 

Cara Membuat:

 

Haluskan cabai, bawang merah, bawang putih, dan tomat.

Bisa menggunakan cobek atau blender kasar.

 

Tumis bumbu halus hingga harum dan matang.

 

Masukkan petai, tumis hingga sedikit layu.

 

Tambahkan gula merah, garam, dan kaldu bubuk. Aduk rata.

 

Terakhir, masukkan ikan teri goreng. Aduk sebentar saja agar tidak terlalu lembek.

 

Kategori :