3 Jalur ASN yang Berpenghasilan Besar dan Menggiurkan, Pilih PNS, PPPK, atau Sekolah Kedinasan!

3 Jalur ASN yang Berpenghasilan Besar dan Menggiurkan, Pilih PNS, PPPK, atau Sekolah Kedinasan!

Ilustrasi Aparatur Sipil Negara-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

Kemendagri juga dapat mendistribusikan lulusan IPDN ke pemerintah provinsi atau pun kabupaten seIndonesia.

BACA JUGA:4 Kebijakan Menpan RB Terkait Seleksi CPNS dan PPPK 2023, Apa Saja!

Gaji yang didapatkan lulusan IPDN adalah terendah mulai pada kisaran Rp2 jutaan.

Namun seiring meningkatnya karir, pendapatan lulusan IPDN yang telah memiliki jabatan prestisiun bisa mendapat gaji hingga mencapai Rp40 an juta.

Nah dari sini kalian yang berminat mendaftar dari salah satu jalur tersebut, bisa mempersiapkan diri dari sekarang.

Setelah mengetahui nominal gaji dari setiap jalur, tentu sudah bisa membandingkan penghasilannya dan memilih mau jadi ASN jalur yang mana.

BACA JUGA:Rancangan Perpres Terbaru Tentang Pendampingan Pembangunan, Ini Targetnya Selain PNS dan PPPK

Diantara PNS, PPPK, dan Sekolah Kedinasan, manakah yang menarik minat kalian ? Silahkan dipikirkan dan dipilih dari sekarang, siapa tahu salah satunya memang rejeki kamu.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: