Raja Poligami Dunia, Raja Kamerun Dapat Warisan 72 Istri dan 500 Anak dari Sang Ayah...

Raja Poligami Dunia, Raja Kamerun Dapat Warisan 72 Istri dan 500 Anak dari Sang Ayah...

Keluarga raja Abumbi II yang mendapat warisan 72 istri dan 500 anak dari sang ayah.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

JAKARTA, PALPOS.ID – Ternyata kehidupan poligami itu hampir terjadi diseluruh negara di dunia. Dan poligami adalah pria menikahi lebih dari satu wanita.

Selain di Indonesia, Thailand, India, dan Amerika Serikat, ternyata di Negara Kamerun, Afrika Tengah juga ada poligami.

Bahkan, Raja Kamerun, Abumbi II, bisa dikatakan sebagai salah satu Raja Poligami dunia.

Bagaimana tidak, Raja Abumbi II yang merupakan raja ke-11 Kamerun memiliki 100 istri dalam kehidupannya.

BACA JUGA:Raja Poligami India Meninggal Dunia, Adakah yang Berminat Mewarisi 39 Istrinya?

BACA JUGA:5 Raja Poligami Dunia, Ada yang Nikahi 158 Wanita, hingga Mengaku ‘Panggilan Tuhan’

Bahkan, Raja Abumbi II ini sempat mendapatkan 72 istri sekaligus, setelah dirinya memiliki 28 istri sebelumnya.

Kok Bisa? Ya itu karena dirinya bukan ditinggalkan warisan berupa tanah, rumah, maupun harta oleh sang ayah.

Namun, Raja Abumbi II malah diwarisi 72 istri dan 500 anak dari ayahnya uang sudah meninggal dunia.

Uniknya di negara Kamerun sendiri, poligami itu merupakan hal biasa terjadi, dan dianggap tradisi di negaranya.

BACA JUGA:Raja Poligami Ini Sudah Miliki 120 Istri, Umurnya Baru Segini Lho!

BACA JUGA:Wow! Otong Gunawan Pernah ‘Layani’ 15 Istri dalam Semalam, Ini Data Lengkap 7 Raja Poligami Indonesia...

Makanya, berkat tradisi poligami itulah, Raja Abumbi II sampai memiliki 100 orang istri selama hidupnya.

Ayahnya kala itu meninggal di tahun 1968, dan Raja Abumbi II langsung dinobatkan sebagai raja ke-11 di Kamerun. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: