Per 1 Februari 2023, 90,03 Persen Warga Sumatera Selatan Sudah Tercover JKN

Per 1 Februari 2023, 90,03 Persen Warga Sumatera Selatan Sudah Tercover JKN

Sekda Pemprov Sumsel, SA Supriyono saat menerima kunjungan dari BPJS Kesehatan Wilayah III, Selasa 21 Februari 2023--humas bpjs kesehatan cabang palembang

Sementara Sekretaris Daerah Provinsi Sumatera Selatan, SA Supriono mengakui, program JKN ini sangat bermanfaat bagi masyarakat.

“Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan mendukung pelaksanaan Program JKN-KIS," ujar Supriono.

BACA JUGA:Enam Pelaku Illegal Mining Batu Bara Asal Lampung Ditangkap, Begini Kronologisnya

Dalam upaya mencapai UHC di Provinsi Sumatera Selatan, Pemprov juga akan meminta perusahaan-perusahaan di wilayah Sumatera Selatan untuk turut serta membantu mendaftarkan masyarakat dalam Program JKN.

“Selain itu kegiatan sosialisasi Program JKN ke masyarakat dan Badan Usaha hendaknya ditingkatkan dengan melibatkan instansi terkait seperti Dinas Kesehatan dan Dinas Ketenagakerjaan,” jelas Supriono.*

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: