Ini Usulan 2 Daerah Otonomi Baru Pemekaran Kabupaten Banyuasin, Pelabuhan Tanjung Api-api Lepas...

Ini Usulan 2 Daerah Otonomi Baru Pemekaran Kabupaten Banyuasin, Pelabuhan Tanjung Api-api Lepas...

Gerbang selamat datang menuju Komplek Perkantoran Kabupaten Banyuasin.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

1.Kabupaten Banyuasin Timur atau Perairan

Untuk Kabupaten Banyuasin Timur atau Perairan yang merupakan pemekaran Kabupaten Banyuasin.

Ditunjuk sebagai Ketua Presidium Kabupaten Banyuasin Timur yakni H Slamet Somosentono yang juga merupakan Wakil Bupati atau Wabup Banyuasin.

BACA JUGA:Ini Alasan dan Penyebab 9 DOB Kabupaten/Kota di Provinsi Sumatera Selatan Belum Disetujui...

BACA JUGA:Dua Kabupaten Provinsi Tetangga Bisa Bergabung Provinsi Sumselbar pecahan Provinsi Sumatera Selatan...

Dan sebagai Wakil Sekretaris Presidium yaitu Wahono yang juga diketahui sebagai Ketua Apdenas Banyuasin.

Setidaknya ada 11 Kecamatan dengan 115 desa dan kelurahan siap bergabung dengan Kabupaten Banyuasin Timur tersebut.

Adapun 11 kecamatan itu yakni Kecamatan Muara Sugihan; Kecamatan Air Saleh; Kecamatan Muara Padang; Kecamatan Banyuasin I; Kecamatan Muara Telang.

Kemudian, Kecamatan Rambutan; Kecamatan Air Kumbang; Kecamatan Karang Agung Ilir; Kecamatan Sumber Marga Telang; Kecamatan Banyuasin II; dan Kecamatan Makarti Jaya.

BACA JUGA:Wilayah Provinsi Sumselbar Lebih Luas dari Provinsi Babel dan Bengkulu, Ini Perbandingannya...

BACA JUGA:Ternyata Disini 3 Rencana Ibukota Provinsi Sumselbar hasil Pemekaran Provinsi Sumatera Selatan...

Terakhir, diketahui presidium Kabupaten Banyuasin Timur mengadakan audiensi dengan DPRD Banyuasin, pada Kamis 27 Oktober 2022.

Audiensi itu disambut langsung Ketua DPRD Banyuasin Irian Setiawan SH Msi, dan Wakil Ketua II Sukardi SP.

Dan Ketua DPRD Banyuasin Irian Setiawan SH MSi menyambut baik rencana pemekaran Kabupaten Banyuasin Timur tersebut.

2. Kabupaten Banyuasin Tengah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: