ASN Sudah Tidak Sabar Menunggu Realisasi Kenaikan Gaji
Besaran gaji dan tunjangan PNS atau ASN yang dipastikan naik 16 Agustus 2023, dan rencananya akan diumumkan langsung oleh Presiden Jokowi.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id
LUBUKLINGGAU,PALPOS.ID.- Aparat Sipil Negara/Pegawai Negeri Sipil (PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/1797/asn">ASN/PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/4614/pns">PNS) di Kota LUBUKLINGGAU menyambut gembira wacana kenaikan PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/4615/gaji">gaji mereka. Karena berita menggembirakan itu sudah beberapa tahun terakhir dinanti.
"Ya wajar saja kalau PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/4615/gaji">gaji PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/1797/asn">ASN/PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/4614/pns">PNS dinaikan," ujar Yayan, salah satu PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/4614/pns">PNS di Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Kota LUBUKLINGGAU.
Menurut Yayan, tingginya biaya hidup akibat tingginya harga barang dan jasa yang terjadi beberapa tahun terakhir dibandingkan PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/4615/gaji">gaji PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/1797/asn">ASN/PALPOS.PALPOS.disway.id/listtag/37205/disway">disway.id/listtag/4614/pns">PNS sudah tidak seimbang.
BACA JUGA:5 Personil Polres Lubuklinggau Ditegur Propam, Kapolres Jelaskan Penyebabnya
"Jadi kabar kenaikan gaji ini tentu kami sambut gembira," ujarnya.
Senada dikatakan Darma PNS di Kota Lubuklinggau. Dia berharap kabar menggembirakan tentang kenaikan gaji ASN/PNS tersebut segera teralisasi.
"Jangan tunggu lama-lama, karena harga barang dan jasa sudah lebih dahulu naik," katanya seperti sudah tak sabar.
BACA JUGA:Waduh, Ternyata KDRT Jadi Pemicu Tingginya Gugat Cerai di PA Lubuklinggau
Terlebih, sudah beberapa tahun terakhir gaji ASN/PNS tidak naik-naik. "Harga barang dan jasa setiap tahun naik, tapi gaji ASN/PNS baru akan, catat ya 'akan' naik itupun belum jelas kapan naiknya," tegasnya.
Terlebih lanjut Darma, masalah tunjangan kinerja (Tukin) dibeberapa daerah sudah tersendat-sendat. Bahkan bisa dikatakan sudah tidak dibayar. "Apalagi Tukin sekarang mulai tidak jelas kapan pencairannya," ungkap Darma.
Seperti dilansir sejumlah media massa, wacana kenaikan gaji ASN/PNS ini telah diusulkan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi atau Menpan RB Abullah Azwar Anas.
BACA JUGA:Anggota DPRD Lubuklinggau Dukung Penghapusan Pajak Progresif Ini Alasannya
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati beberapa waktu lalu mengatakan bahwa wacana kenaikan gaji ASN/PNS tersebut tengah digodok.
Hasilnya, akan disampaikan Presiden saat menyampaikan pidato pengantar nota keuangan dan RAPBN 2024 yang dijadwalkan 16 Agustus mendatang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: