5 Manfaat Sawi Putih, Ternyata Bisa Turunkan Kolesterol!

5 Manfaat Sawi Putih, Ternyata Bisa Turunkan Kolesterol!

Zat besi ditemukan dalam jumlah moderat dalam sawoi putih dan sangat baik bagi pembentukan sel darah merah serta transportasi oksigen di dalam tubuh.

BACA JUGA:Jangan Disepelehkan! Ini Bahaya Jika kamu Tak Gunakan Sunscreen

1. Kaya Antioksidan

Sawi merupakan sumber antioksidan yang kaya seperti flavonoidesa karoten, lutein, dan vitamin C dan E.

Sawi putih mengandung antioksidan yang tinggi loh, antioksidan ini bisa melindungi tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas dan membantu mencegah berbagai penyakit.

BACA JUGA:Selain Buahnya, Daun Sukun Ternyata Bisa di Konsumsi dan Bermanfat Bagi Kesehatan Tubuh

2. Vitamin K

Sayuran sawi mentah mempunyai sumber vitamin K yang cukup banyak, dikenal sebagai peran penting dalam membantu pembekuan darah.

Hal ini juga terbukti penting untuk kesehatan jantung dan tulang.

Jadi dalam sawi putih ada banyak vitamin K yang penting untuk pembekuan darah dan menjaga kesehatan tulang kita, loh.

BACA JUGA:Ini Dia 21 Manfaat Ketumbar Bagi Kesehatan

3. Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Sekitar 140 gram sawi putih yang sudah dimasak, terdapat vitamin C dan E yang baik untuk mempertahankan dan meningkatkan kekebalan tubuh Anda.

Jadi makan sawi putih bisa bantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita karena mengandung vitamin C dan zat besi yang esensial.

BACA JUGA:Kopi Pinang Muda Ternyata Kaya Manfaat, Salah Satunya Untuk Pria Dewasa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: