Sharp Aquos Sense4 Plus, Tahan Cuaca Ekstrem, layar IGZO Full HD dan Sterio Unik dengan Resolusi Tajam

Sharp Aquos Sense4 Plus, Tahan Cuaca Ekstrem, layar IGZO Full HD dan Sterio Unik dengan Resolusi Tajam

Sharp Aquos Sense4 Plus, Tahan Cuaca Ekstrem, layar IGZO Full HD dan Sterio Unik dengan Resolusi Tajam. -@ pixabay.com-

PALEMBANG, PALPOS.ID.-Mendengar nama HP ini memang terkesan agak asing namum begitu jika berbicara soal kualitas, HP yang disebut Sharp Aquos ini memang baru.

Namun begitu, soal kualitas dan jaminan pemakaian HP ini dapat diandalkan.

Walau namanya agak asing tetapi untuk jaminan kualitas, HP ini tak kalah dengan ponsel yang sudah punya nama. Salah satunya yakni konfigurasi kameranya.

BACA JUGA:Samsung Galaxy Xcover 5, Dibekali Sertifikasi IP68, Dirancang untuk Pekerja Proyek dan Bertenagakan Exynos 850

Adapun nama HP ini adalah Sharp Aquos Sense4 Plus. Selain itu, HP ini juga termasuk HP yang fiturnya tahan debu atau air serta termurah yang bisa Anda dapatkan di kelas harga Rp 4 jutaan.

Selain itu, HP ini hadir dengan sejumlah fitur andalan lain, termasuk cip kelas gaming yang dipadukan dengan tampilan yang cepat dan pengeras suara stereo.

Kemudian Sharp Aquos Sense4 Plus juga menampilkan layar IGZO Full HD yang dikenal memiliki konsumsi daya baterai yang lebih rendah, detil gambar yang lebih akurat dan memiliki resolusi super tajam dibandingkan layar IPS.

BACA JUGA: Oukitel WP22, HP Petualang, Kuat Benturan, Baterai Tahan 2 Hari, dengan Speaker Terkencang di Dunia

Layarnya memiliki laju penyegaran 90Hz, cocok untuk bermain game.

Tak hanya itu, HP ini juga memiliki konfigurasi kamera yang laik dan bisa diandalkan untuk fotografi sehari-hari. Namun ada beberapa hal yang cukup disayangkan dari HP ini, salah satunya adalah sensor sidik jari yang masih terpasang di bagian belakang, tidak di samping apalagi terintegrasi dengan layar.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: