Kawasaki Vulcan S 2023 : Motor Cruiser yang Menantang Honda Shadow Phantom

Kawasaki Vulcan S 2023 : Motor Cruiser yang Menantang Honda Shadow Phantom

--

BACA JUGA:Eksplorasi New Yamaha RX King 155 VVA 2023 : Raja Jalanan dengan Spek Dewa Berbalut Teknologi Terkini !

Cover lampu yang lebar memanjang menambah kesan eksklusif.

Dashboard Kawasaki Vulcan S 2023 juga tampil retro dengan panel instrumen spidometer berbentuk bulat yang mempertahankan kesan klasik.

Tidak hanya itu, spidometernya kombinasi antara analog dan digital, memberikan tampilan yang menarik dan informatif.

BACA JUGA:Suzuki Gixxer 150 Kembali dengan Tampilan yang Lebih Gagah di Tahun 2023 : Saingan Berat Yamaha MT-15 !

BACA JUGA:Keren Bingit ! Honda Hadirkan Skuter Matic Honda ADV 160 Limited Edition Bertema Marvel

Tampilan luar yang menawan juga disempurnakan dengan stang yang sedikit melengkung, memberikan nuansa klasik yang unik dalam dunia motor cruiser.

Yang menjadi sorotan selanjutnya adalah tangki bahan bakarnya yang besar dan mampu menampung hingga 14 liter bahan bakar.

Kawasaki Vulcan S 2023 hadir dalam rentang harga sekitar Rp 215.000.000 OTR Jakarta.

Harga tersebut sangat kompetitif jika kita mempertimbangkan spesifikasinya.

Motor ini ditenagai oleh mesin 649 cc Parallel-Twin, berkonfigurasi dua silinder, dan memiliki sistem penyalaan 4-tak yang menghasilkan tenaga maksimal sebesar 6,21 dk pada 7.500 RPM.

Selain itu, torsi maksimal mencapai 64 Nm pada 6.500 RPM, dan semua ini didukung oleh sistem injeksi bahan bakar.

Kawasaki Vulcan S 2023 memiliki beberapa fitur menarik.

Untuk kenyamanan dan kemanan pengendaraan, motor ini dilengkapi dengan lampu LED yang sangat terang dan dapat menembus kegelapan serta kabut.

Selain itu, posisi rem dan kopling bisa diatur sesuai keinginan pengendara.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: